Puncak Atanapi Coffee Camp Bandung Lokasi & Menu

Puncak Atanapi Coffee Camp Bandung Terbaru - Kota Bandung merupakan kota yang terkenal dengan julukan Kota Kembang. Selain terkenal dengan julukannnya, kota Bandung juga terkenal dengan banyaknya tempat nongkrong kekinian yang hits dan menarik untuk dikunjungi.

Hadir sebuah tempat nongkrong baru di Bandung pada tanggal Juni 2023 kemarin yang bernama Puncak Atanapi Coffee Camp. Cafe baru di Bandung ini hadir dengan menawarkan beragam konsep unik  yang membuat anak muda Bandung dan sekitarnya penasaran ingin mengunjunginya.

Puncak Atanapi Coffee Camp Bandung Lokasi & Menu
Puncak Atanapi Coffee Camp Bandung Lokasi & Menu - Photo By @nandarasman

Pada kesempatan kali ini, budhalhealing.com akan memberikan informasi mengenai coffee shop baru di Bandung yang bernama Puncak Atanapi Coffee Camp Bandung. Informasi yang akan kami berikan terkait dengan daya tarik, harga menu, fasilitas, jam operasional/jam buka dan lokasinya.

Daya Tarik Puncak Atanapi Coffee Camp Bandung

Puncak Atanapi Coffee Camp Cimenyan memiliki lokasi yang terbilang strategis, karena lokasinya tak jauh dari pusat kota Bandung dan cukup mudah untuk ditemukan. Tak heran jika tempat nongkrong hits di Bandung terbaru ini selalu ramai untuk dikunjungi.

Daya tarik utama dari Puncak Atanapi Coffee Camp Ciburial adalah konsep tempat nongkrong alam terbuka yang bernuansa camping tanpa harus sewa campnya. Disetiap sudut coffee shop hits di Bandung alam terbuka ini didekor dengan sangat cantik yang tampak estetik dan instagramable.

Puncak Atanapi Coffee Ciburial juga memiliki lahan yang luas dengan menawarkan 2 pilihan area untuk para pengunjungnya, yakni area indoor dan outdoor. Untuk area indoor tempat nongkrong view bagus di Bandung ini terletak ditenda-tenda yang nyaman banget buat tempat WFCan.

Puncak Atanapi Coffee Camp Bandung
Puncak Atanapi Coffee Camp Bandung - Photo By @nandarasman

Sedangkann untuk area outdoor coffee shop view bagus di Bandung yang hits ini pasti menjadi spot favorit bagi pengunjungnya, karena areanya luas dan terdapat banyak seating area tertata rapi serta kalian dapat menikmati suasana alam yang menyejukkan, tentu membuat siapapun betah berlama-lama nongkrong di coffee shop kekinian di Bandung ini.

Ditambah lagi, tempat nongkrong kekinian di Bandung terbaru ini berkonsep alam terbuka yang menyuguhkan indanya pepohonan dan sungai yang cantik, tentu membuat suasana menjadi lebih asri dan adem. Tak heran jika tempat nongkrong alam terbuka di Bandung ini menjadi salah satu rekomendasi tempat healing di Bandung untuk melepas penat.

    Baca Juga Coffee Shop Hits di Bandung:

Tak hanya tempatnya saja yang menarik, menu di Puncak Atanapi Coffee Bandung ini juga terlihat sangat menarik. Menu yang disajikannya juga cukup lengkap dan dengan harganya yang terbilang cukup terjangkau, tentunya menjadi daya tarik tersendiri bagi coffee shop alam terbuka di Bandung yang hits ini.

Harga Menu Puncak Atanapi Coffee Camp Bandung

Berikut price list Puncak Atanapi Coffee Camp Cimenyan Bandung:

Menu Makanan

INDONESIAN COURSE

  • Nasi Goreng Kampung 36k
  • Nasi Goreng Kambing 38k
  • Nasi Goreng Seafood 37k
  • Paket Liwet 95k
  • Pecak Nila 28k
  • Pepes Tahu 12k
  • Pepes Ayam 23k
  • Cah Kangkung 10k
  • Karedok 17k
  • Tumis Buncis 15k

PASTA & PIZZA

  • Follo e Funghi 42k
  • Carbonara 40k
  • Aglio Olio 40k
  • American Hots 72
  • Margherita 62k
  • American Pizza 70k

CAMILAN

  • Perkedel 18k
  • Kentang Goreng 23k
  • Bakwan 23k
  • Cireng Rujak 25k
  • Tahu Cabe Garam 22k
  • Bala-Bala 23k
  • Tempe Mendoan 22k
  • Pisang Goreng 20k

Menu Minuman

WHITE & BLACK COFFEE

  • Es Kopi Susu Salt Saveur 30k
  • Es Kopi Susu Atnap 27k
  • Affogatto 30k
  • Cafelatte (H/C) 29k
  • Mocacino (H/C) 33k
  • Cappucinno (H/C) 29k
  • Espresso 18k
  • Americano (H/C) 22k
  • V60 / Origami (H/C) 28k

MOCKTAIL & TEA

  • Chassey Blue 36k
  • Diversity Wing 36k
  • Jungle Pitfall 36k
  • Ejnock Blackholes 38k
  • Clove Deeper 38k
  • Dave Peach 33k
  • Baby Flamboyant 36k
  • Lychee Tea 22k
  • Lemon Tea (H/C) 20k/22k
  • Black Tea 12k

NON COFFEE & DESSERT

  • Mangolia 29k
  • Fleur d' Amour 29k
  • Matcha Latte (H/C) 30k
  • Chocolate (H/C) 29k
  • Dusty Red 28k
  • Taart d' Amour 29k
  • Mineral Water 8k
  • Red Velvet (H/C) 29k

Dari menu diatas, cafe hits di Bandung alam terbuka ini masih menyimpan banyak pilihan menu menarik lainnya yang bisa Kalian pesan. Untuk informasi lebih lengkap dan updatenya, Kalian bisa pantau akun media sosial intagramnya di @puncakatanapicoffee.

NB: Menu diatas merupakan harga menu sejak pertama cafe kekinian di Bandung terbaru ini dibuka, untuk informasi harga menu lebih updatnya Kalian bisa kunjungi akun media sosial instagram resminya.

Menu di Puncak Atanapi Coffee Camp Bandung
Menu di Puncak Atanapi Coffee Camp Bandung - Photo By @hiddengemjkta

Fasilitas Puncak Atanapi Coffee Camp Cimenyan

Demi kenyaman para pengunjunya, kedai kopi hits di Bandung ini pastinya menyediakan beberapa fasilitas yang terbilang cukup memadai. Berikut fasilitas Puncak Atanapi Coffee Cimenyan:

  • Area Parkir
  • Toilet
  • Stop Kontak
  • Akses Wi-Fi
  • Live Music
  • Bean Bag
  • Tenda
  • Api Unggun
  • Spot Foto
  • Indoor & Outdoor Area
  • dan masih ada lainnya

Untuk informasi lebih lengkap dan updatenya, Kalian bisa pantau akun media sosial intagramnya di @puncakatanapicoffee. Temukan juga informasi menarik diakun instagram tempat ngopi hits di Bandung terbaru tersebut.

Jam Operasional / Jam Buka Puncak Atanapi Coffee Camp

Tempat nongkrong malam di Bandung ini tidak buka 24 jam. Untuk jam operasional / jam bukanya, tempat ngopi estetik terbaru di Bandung yang bernama Puncak Atanapi Coffee Bandung siap melayani para pengunjungnya mulai pukul 09.00 - 24.00 WIB untuk setiap harinya.

Lokasi Puncak Atanapi Coffee Camp Cimenyan

Bagi Kalian yang ingin mengunjungi coffee shop instagramable di Bandung ini tapi tidak tau lokasinya, kami akan memberikan lokasi lengkapnya. Puncak Atanapi Coffee berlokasi didaerah Jl. Bukit Pakar Utara No.50, Ciburial, Kec. Cimenyan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40198.

Untuk aksesnya cukup mudah dijangkau, karena lokasi tempat nongkrong terdekat di Bandung ini tak jauh dari pusat kota Bandung. Kalian hanya membutuhkan waktu perjalanan sekitar 20 menit saja dengan jarak tempuh perjalanan kurang lebih 9,5 km. Untuk Kalian yang masih bingung dengan rutenya, berikut kami juga memberikan link Google Maps untuk sampai ke cafe alam terbuka di Bandung ini.

Puncak Atanapi Coffee Camp Cimenyan
Puncak Atanapi Coffee Camp Cimenyan - Photo By @hiddengemjkta

Tempat Nongkrong Terbaru di Bandung Alam Terbuka
Tempat Nongkrong Terbaru di Bandung Alam Terbuka - Photo By @hiddengemjkta

Coffee Shop Terbaru di Bandung Yang Hits
Coffee Shop Terbaru di Bandung Yang Hits - Photo By @nandarasman

Demikian informasi yang bisa kami berikan mengenai tempat nongkrong instagramable di Bandung ini yang bernama Puncak Atanapi Coffee Camp Bandung. Semoga bermanfaat buat Kalian yang baru cari tempat nugas, tempat healing, dan tempat nongkrong dengan suasana yang nyaman dan sejuk. Terima kasih sudah mampir di budhalhealing.com. Jaga kebersihan, jaga kesehatan dan hati-hati dijalan.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel